HASIL PENYISIHAN PHYTAGORAS +17


 

ASSALAMUALAIKUM WR. WB.

Halo adik - adik peserta Phytagoras +17 , pasti sudah ga sabar kan liat nilainya yaa, buat adik yang belum masuk ke semifinal jangan patah semangat ya karena tahun depan masi bisa mencoba lagi.
Buat adik yang masuk semifinal jangan sombong dulu , tingkatkan belajarnya biar jadi JUARA !

ini dia link hasil penyisihan Phytagoras +17 :

HASIL PENYISIHAN PHYTAGORAS +17 

Catatan :

- Semifinal & Final dilaksanakan pada 14 Maret di SMA Negeri 1 Pamekasan secara offline

- Peserta yang masuk ke babak semifinal diharapkan membawa identitas bisa id card penyisihan atau kartu siswa

PENDAFTARAN ONLINE PHYTAGORAS +17

 

PENDAFTARAN ONLINE PHYTAGORAS +17



Berikut tata cara pendaftarannya :


1. Download formulirnya dibawah ini

DOWNLOAD FORMULIR DISINI


2. Isi formulir tersebut

3. Transfer uang pendaftaran ke no rekening : 0061-01-048252-50-4 (BRI) an. INNANIYAH QQ               NUR HARLIZA FIRDAUSI

4. Kirim form yang sudah diisi, serta foto struk / bukti transfer yang sudah dilakukan ke email Phytagoras +17 yaitu : phytagoras2021@gmail.com 
 
5. Jika sudah terkirim, segera kirim wa konfirmasi ke 
- Nisa (0823 3864 7477)
- Dika (0813 5859 6190) 

6. Pesan konfirmasi berisi ( nama <spasi> asal sekolah )

7. No peserta akan dikirim apabila pesan sudah diterima

Catatan :

- Ikuti langkah tersebut dengan teliti dan cermat
  • - Apabila ada berkas yang tidak dikirim, peserta tidak akan menerima no peserta dan tidak akan        terdaftar.
- Informasi bisa menghubungi nomer diatas


HASIL PENYISIHAN KOMPAS +11


ASSALAMUALAIKUM WR. WB.

Halo adik - adik peserta KOMPAS +11 , pasti sudah ga sabar kan liat nilainya yaa, buat adik yang belum masuk ke semifinal jangan patah semangat ya karena tahun depan masi bisa mencoba lagi dan beberapa bulan lagi ada lomba PHYTAGORAS loh.
Buat adik yang masuk semifinal jangan sombong dulu , tingkatkan belajarnya biar jadi JUARA !

ini dia link hasil penyisihan lomba KOMPAS +11 :

HASIL PENYISIHAN KOMPAS +11 

Catatan :

- Semifinal & Final dilaksanakan pada 29 November di SMA Negeri 1 Pamekasan secara offline

- Peserta yang masuk ke babak semifinal diharapkan membawa identitas bisa berupa kartu siswa,fotocopy akte lahir, fotocopy akte keluarga (PILIH SALAH SATU)

 

Tata Cara Pendaftaran Online Kompas +11

 Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

  
 

Berikut Tata Cara Pendaftaran Online KOMPAS +11 :

1. Download formulirnya dibawah ini
2. Isi formulir tersebut
3. - Transfer uang pendaftaran ke no rekening : 0061-01-048252-50-4 (BRI) an. INNANIYAH QQ               NUR HARLIZA FIRDAUSI
    - Pembayaran juga bisa dilakukan di SMA Negeri 1 Pamekasan 
4. Kirim form yang sudah diisi, serta foto struk / bukti transfer yang sudah dilakukan ke email                    KOMPAS +11 yaitu : kompassmansa2020@gmail.com  jadi  bagi yang sudah mendaftar online                 langsung kirim email seperti di atas ya.
5. Jika sudah terkirim, segera kirim pesan via whatsapp (HARUS NOMER PESERTA) konfirmasi ke :
    0823-0188-7668(Liza)
    0813-5898-6303(Farhan)
6. Pesan konfirmasi berisi  ( SELESAI DAFTAR <spasi> NAMA <spasi> ASAL SEKOLAH )
7. Peserta akan dimasukkan ke dalam grup apabila pesan sudah diterima

CATATAN :
  • - Ikuti langkah tersebut dengan teliti dan cermat
  •    Apabila ada berkas yang tidak dikirim, peserta tidak akan terdaftar.


DOWNLOAD FORMULIR DISINI


 


HASIL BABAK PENYISIHAN PHYTAGORAS +16 2020

Assalamualaikum adik-adik SMP/MTs sederajat!
Penasaran dengan hasil pengumuman babak penyisihan Phytagoras +16?

Yuk cek nama kalian disini!


Selamat kepada para peserta yang lolos ke babak semifinal!
Jangan lupa, babak semifinal akan dilaksanakan pada hari Minggu, 16 Februari 2020 di 
SMAN 1 Pamekasan

Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat😉
Yang belum berhasil, jangan patah semangat ya
mungkin kalian gagal di kompetensi ini tapi masih ada kompetensi yang lainnya dan terus berusaha SEMANGAT!

"RISING TO BE THE GLOWING LIGHT"


Keterangan lebih lanjut bisa klik di sini